Pengertian Batuan Sedimen


Pada halaman ini akan dibahas mengenai Pengertian Batuan Sedimen. Semua informasi ini kami rangkum dari berbagai sumber. Semoga memberikan faedah bagi kita semua.


Anda sering melihat batu? :p,jika sering taukah anda batu jenis apa itu?,batu penyusun kulit bumi ada 3 macam yaitu Batuan Beku,Batuan Sedimen,dan Batuan Metamorf. Nah,kali ini yang akan saya bahas adalah Batuan Sedimen. Apakah Batuan Sedimen itu?,Batuan Sedimen adalah Batuan yang terbentuk akibat dari adanya pengendapan material-material dari Batuan Beku yang berkumpul menjadi satu. Nah,setelah mengetahui pengertian dari Batuan Sedimen,sekarang kita akan mempelajari macam-macam jenis dari Batuan Sedimen,apa sajakah itu? mari kita simak dibawah ini :


*Berdasarkan perantara atau mediumnya,batuan sedimen dapat dibagi menjadi 3 yaitu sebagai berikut :

1.Batuan Sedimen aeris atau aeolis
Pengangkut dari Batuan Sedimen jenis ini adalah angin. Contohnya adalah tanah pasir di gurun,tanah tuf,dan tanah loess
Tanah Tuff yang menyatu

2.Batuan Sedimen Glasial
Pengangkut dari Batuan Sedimen jenis ini adalah es. Contohnya adalah Morena

3.Batuan Sedimen Akuatis
*Breksi,yaitu batuan sedimen yang terdiri atas batu-batu bersudut tajam yang saling menyatu
*Konglomerat,yakni batuan sedimen yang terdiri atas batu-batu bulat yang saling menyatu


*Batu Pasir

*Berdasarkan tempat pengendapannya,terdapat tiga macam batuan sedimen,yaitu sebagai berikut

1.Batuan Sedimen Lakustrin

Batuan Sedimen Lakustrin yakni batuan sedimen yang diendapkan di danau. Contohnya : tufa di danau,dan tanah liat didanau
Tufa

2.Batuan Sedimen Kontinental
Batuan Sedimen Kontinental yakni batuan sedimen yang diendapkan di laut. Contohnya : tanah loess,dan tanah gurun pasir

3.Batuan Sedimen Marine
Batuan Sedimen Marine,yakni batuan sedimen yang diendapkan dilaut. Contohnya lumpur biru di pantai,endapan radiolaria di laut dalam dan lumpur merah

Nah,itu tadi dia penjelasan mengenai Batuan Sedimen. Bagaimana sudah mengerti bukan apa yang dimaksud dengan Batuan Sedimen?,saya ulangi deh Batuan Sedimen adalah batuan yang berasal dari hasil pengendapan material-material dari batuan beku yang berkumpul menjadi satu,semoga bermanfaat ya. Terima Kasih telah mengunjungi blog ini dan jangan lupa nantikan postingan menarik dari kami selanjutnya... :D
   
Dalam:

Share:


Anda Juga Bisa Baca

Tidak ada komentar:

Posting Komentar